33 tahun

33 tahun. 33 tahun. apa makna 33 tahun bagiku?
masih menjadi seorang pejalan tidur, kata Morrie..
seharusnya mulai hari ini, urusanku cuma satu : membuat hidupku sesadar-sadarnya, sepenuh2nya. itu saja.

🙂

6 Tanggapan

  1. Omedetto….o tanjoubi gozaimasu… (=happy b’day….)..
    semoga terjaga selalu…. 🙂

  2. Amin. Thanks.. 🙂

  3. 33 tahun, waw. kayak apa ya rasanya?

    hmm…udah pernah baca The Little Prince karangan Antoine de Saint-Exupery belum?

    keren lho.
    kalo menurut saya, sekeren Selasa bersama Morrie.

  4. 33 tahun? Alhamdulillah… Seneng masih bisa hidup 🙂
    Ttg buku, ntar kapan2 tak cari wis. Atau mau minjamin?

  5. Assalamualaikum..selamat ulang tahun mas yusuf (maaf telat..)..mohon info mengenai LKC Dompet Dhuafa mungkin dokter Yusuf bisa membantu,setahu saya di surabaya ndak ada ya mas?saya buka websitenya kok ndak interaktive.saya pikir bila ada di surabaya mungkin sangat bermanfaat.trims.barakallah ya dok..

  6. ttg LKC Dompet Dhuafa sayangnya saya tidak terlalu tahu mas Idham.. apakah itu programnya YDSF?

Tinggalkan Balasan

Isikan data di bawah atau klik salah satu ikon untuk log in:

Logo WordPress.com

You are commenting using your WordPress.com account. Logout /  Ubah )

Foto Facebook

You are commenting using your Facebook account. Logout /  Ubah )

Connecting to %s

%d blogger menyukai ini: